NU Palembang Online – Pengurus Anak Ranting Nahdlatul Ulama Sukarela gelar Lailatul Ijtima’ sekaligus Maulid Nabi Muhammad SAW dengan pemceramah ustad Amrullah Pandu Satriawan, S.Kom.I di Mushollah Babussalam Kec. Sukarami Kota Palembang, Senin (2/10/2023). Ketua Anak Ranting NU Sukarela, Ahmad Muhaimin Saifudin mengatakan dengan terbentuknya kepengurusan NU sampai ke tingkat bawah diharap dapat menjadi wadah bersama bagi masyarakat untuk mendekatkan …
Read More »Tag Archives: NU
Besok, PCNU Launching Portal NU Palembang Online
NU Palembang Online – PCNU Kota Palembang semakin seriu menggarap dakwah dibidang digital, dengan melaunching portal NU Palembang Online (https://nupalembang.or.id). Diharapkan Portal ini akan menjadi corong informasi di dunia digital dalam pergerakan dakwah yang sudah masif secara tradisional dilakukan oleh PCNU Kota Palembang. Ketua PCNU Kota Palembang, KH Hendra Zainuddin Al-Qodiri mengatakan portal NU Palembang Online sudah beroperasi sejak satu …
Read More »PBNU Umumkan Perombakan Kepengurusan
NU Palembang Online – Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) mengumumkan perombakan dalam kepengurusan masa khidmah 2022-2027. Dilansir dari situs web resmi PBNU, nu.or.id, melalui surat dengan Nomor 01.b/AII/04/06/2023 tentang Pengesahan Pergantian Antar Waktu Pengurus Besar Nahdlatul Ulama Masa Khidmat 2022-2027 yang dikeluarkan PBNU pada Rabu 13/6/2023. Surat pergantian kepengurusan ini mencatat penghentian tiga pengurus dengan jabatan ketua, yaitu KH Amiruddin …
Read More »Rutinan, MWC NU Kalidoni Gelar Safari Majelis Dzikir Ratib Al-Haddad di Graha Darul Mukminin
NU Palembang Online – Pengurus Majelis Wakil Cabang (MWC) Nahdlatul Ulama (NU) Kecamatan Kalidoni menggelar Majelis Dzikir Ratib Al-Haddad yang diselenggarakan di Graha Darul Mukminin. Kegiatan ini merupakan bagian dari program rutin yang dilaksanakan secara safari dari tempat ke tempat secara bergantian, Kamis malam (14/9/2023). Menurut Ketua Tanfidziyah MWC Kalidoni, Muhamad Setiawan, S.H., M.H., Majelis Dzikir Ratib Al-Haddad telah menjadi …
Read More »Jejak KH Maimun Zubair, Ulama Karismatik Indonesia yang Juga Aktif di Dunia Politik dan NU
NU Palembang Online – KH Maimun Zubair (Mbah Moen) adalah seorang ulama karismatik yang berasal dari Indonesia. Selain berperan sebagai seorang ulama, dia juga terlibat dalam dunia politik. Di bawah ini adalah profil dan biografi lengkapnya: Kehidupan Awal Mbah Moen lahir pada tanggal 28 Oktober 1928 di Karang Mangu Sarang, Indonesia, dari pasangan Kiai Zubair Dahlan dan Nyai Mahmudah. Silsilah …
Read More »Munas Alim Ulama dan Konbes NU 2023 Mendukung Kehidupan Bangsa dan Negara
NU Palembang Online – Pondok Pesantren Al Hamid, Jakarta Timur, akan menjadi saksi perhelatan besar, Musyawarah Nasional (Munas) Alim Ulama dan Konferensi Besar (Kombes) Nahdlatul Ulama (NU) 2023 yang akan digelar mulai 18 hingga 20 September 2023. Acara ini akan dibuka secara resmi oleh Presiden H. Joko Widodo, menandai kehadiran ulama dan pengurus NU dari seluruh Indonesia dalam forum tertinggi …
Read More »November, Gus Yahya Resmikan Kantor PCNU Palembang
NU Palembang Online – PCNU Palembang telah membentuk Tim 7 khusus yang bertugas untuk menginventarisir kebutuhan dan mempersiapkan peresmian kantor NU yang baru berdiri di kawasan Citra Grand City Alang Alang Lebar Palembang. Tim 7 ini terdiri dari pengurus PCNU, MWC, dan Lembaga, yang dipimpin oleh Ustadz Bambang Subagio sebagai ketua, Ustadz Andi Irawan sebagai sekretaris, dan Ustadz Sri Suryono …
Read More »